Belajar Crypto Medan – Analisa Solana 2025 Terbaru, SOL/USDT, Ada beberapa harga yang harus di perhatikan untuk pergerakan SOLANA tepatnya di tahun 2025 ini, Saya memiliki 3 Pandangan untuk koreksi dan potensi harga pembalikan Solana.
Pertama, Ema 50 dan Ema 200 Masih dalam kondisi Uptrend, Dimana solana masih dapat melanjutkan kenaikannya di tahun 2025 ini. Dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

Kedua, Ada 3 Demand Order Block yang valid, pertama yaitu diharga 160$, 138$ dan 124$. Mungkin teman-teman dapat mempertimbangkan pada ketiga Zona tersebut, Untuk melakukan pembelian (Buy).
Penjelasan Mengenai indikator EMA 50 dan 200 Baca Disini: Indikator
Kesimpulan:
Saran dari saya, Sebaiknya Lakukan Money Management yang tepat pada saat melakukan pembelian, Teman-teman dapat melakukan 3 Kali buy, pada zona demand diatas.
Penjelasan Demand Baca Disini: Apa Itu Demand OB? Pada Pergerakan Harga
Selanjutnya, Perhatikan Ema 50 dan Ema 200, Selagi Kedua EMA masih melakukan Persilangan, Yaitu Ema hijau dibawah dan Ema Merah diatas, Berarti Harga Solana Masih dalam keadaan Uptrend.
Terakhir, Untuk memaksimalkan Probability Pembelian Teman-teman dapat melakukan konfirmasi dengan Candlestick Bullish Engulfing / Reversal, Knapa? Agar dapat mengetahui keadaan pembeli (buyer) saat ini.
Penjelasan Candlestick Baca Disini: 15+ Pola-Pola Candlestick Reversal
Ingin jago analisa dan tingkatkan skill trading? Gabung mentorship eksklusif bareng mentor berpengalaman yang siap kasih panduan langkah demi langkah, strategi efektif, dan tips praktis biar cuan maksimal di pasar Saham, Forex, Crypto. Jangan lewatkan kesempatan ini! Daftar sekarang dan mulai trading dengan percaya diri. Klik di sini Whatsapp 0821-7606-0541 untuk bergabung!
Tinggalkan komentar